Pesta lima gol skuat Oranje juga ditandai dengan momen spesial Sneijder yang mencatatkan rekor sebagai pemain dengan caps terbanyak. Belanda sukses meraih kemenangan penting dalam lanjutak kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa setelah melibas Luksemburg 5-0 dalam laga kelima Grup A yang berlangsung di Stadion Feijenoord, Sabtu (10/6) dini hari WIB.Mendominasi sejak awal, pasukan Oranje …
Cristiano Ronaldo berhasil mencetak dua gol dan satu assist, saat Portugal menang 3-0 atas Latvia pada pertandingan Grup B kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa, di Stadions Skonto, Jumat (9/6/2017). Hasil positif ini membuat Portugal terus mengamankan peringkat kedua Grup B dengan nilai 15, tertinggal tiga poin atas Swiss yang menghuni posisi teratas. Sementara itu, …
Sempat tertinggal lebih dulu, Swedia menumbangkan Prancis dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2018 Grup A. Tim racikan Janne Andersson itu menang 2-1 di Friens Arena, Solna, Swedia, Sabtu (10/6/2017) dinihari WIB. Dengan kemenangan ini, Swedia menyalip Prancis di puncak klasemen Grup A Kualifikasi Piala Dunia 2018. Meski sama-sama memiliki poin 13, Swedia unggul head to head dari …
Spanyol nyaris kalah dari Kolombia, beruntung mereka punya Alvaro Morata yang mencetak gol di menit-menit akhir untuk menyeimbangkan skor. Alvaro Morata mencetak gol telat untuk menghindarkan Spanyol dari kekalahan saat bentrok dengan Kolombia dalam laga uji coba di Murcia. Skor akhir pertandingan, 2-2. Tim tamu sepertinya akan membungkus kemenangan saat berada di posisi unggul 2-1, namun Morata …
Timnas Italia punya modal bagus jelang laga menghadapi Liechtenstein dalam lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2018, Minggu (11/6/2017). Skuat racikan Giampiero Ventura ini menang telak 3-0 atas Uruguay dalam laga persahabatan di Allianz Riviera, Nice, Kamis (8/6/2017) dinihari WIB. Sejak awal laga, Timnas Italia langsung tampil menyerang. Peluang pertama didapat melalui Lorenzo Insigne di menit ke-5. Tetapi, tendangan Insigne masih dengan …
Dramatis, Joshua Kimmich mencetak gol di menit-menit akhir untuk menghindarkan Jerman dari potensi kekalahan atas Denmark. Joshua Kimmich mencetak gol akrobatik indah di menit ke-88 untuk menghindarkan skuat eksperimental Jerman dari potensi kekalahan atas Denmark dalam laga uji coba di Brondby Stadium yang berakhir imbang, 1-1. Absennya pilar-pilar macam Mesut Ozil, Toni Kroos dan Thomas Muller …
Real Madrid keluar sebagai juara Liga Champions musim ini. Sukses Los Blancos sebutan Real Madrid juga menular ke pelatihnya, Zinedine Zidane yang mencetak rekor baru. Los Blancos juara Liga Champions setelah mengalahkan Juventus dengan skor telak 4-1 di Stadion Millennium, Cardiff, Wales, Sabtu (3//6/2017) atau Minggu dinihari WIB. Pada babak pertama, kedua tim saling berbalas gol. …
Olivier Giroud tampil cemerlang mengemas hat-trick saat Prancis membenamkan Paraguay lima gol tanpa ampun. Olivier Giroud mencetak hat-trick pertamanya di level internasional ketika Prancis menggilas Paraguay 5-0 dalam laga uji coba di Roazhon Park, Rennes. Pelatih kepala Didier Deschamps memasang skuat terbaiknya, termasuk Hugo Lloris, yang memecahkan rekor Fabian Barthez sebagai kiper dengan penampilan terbanyak …